Toko Parcel Natal Di Tangerang
Toko Parcel Natal Di Tangerang
Hari raya Natal bisa dibilang menjadi hari raya yang paling ditunggu – tunggu oleh umat Kristiani di seluruh dunia setiap tahunnya. Hari raya yang jatuh pada tanggal 25 Desember ini identik dengan euforia kemeriahan dan kegembiraan yang ditandai dengan hiasan-hiasan yang meriah dan dekoratif. Mulai dari pohon natal yang dihiasi dengan berbagai pernak-pernik dan lampu-lampu berwarna-warni, kado, kue dan hidangan-hidangan lezat khas natal, bahkan pusat – pusat perbelanjaan pun menyambut Natal dengan memberikan diskon belanja besar-besaran hingga berlibur ke luar negeri.
Jika dilihat dari filosofinya, Natal berarti kesederhanaan. Karena kelahiran Yesus yang menurut Alkitab terjadi di sebuah kandang domba, menunjukkan bahwa sederhana dan rendah hati adalah inti dari Natal itu sendiri.
Baca juga : Toko Parcel natal di Jakarta
Sebenarnya sah-sah saja merayakannya natal dengan meriah, namun lebih baik jangan sampai berlebihan. Kita tetap harus mengingat orang di sekitar kita, bahwa ketika kita merayakan Natal dengan penuh kelimpahan, masih ada orang lain di luar sana yang kurang beruntung dan hidup serba kekurangan. Oleh karena itu, sudah sepatutnya kita ikut berbagi kebahagiaan dengan mereka sesuai dengan kemampuan kita. Banyak atau sedikit tidak jadi masalah, yang penting kita memberi dengan hati yang tulus dan tanpa pamrih.
- Parcel Natal
Parcel Natal-002
Harga aslinya adalah: Rp850,000.00.Rp745,000.00Harga saat ini adalah: Rp745,000.00.
Jika anda ingin berbagi kebahagiaan salah satunya dengan parcel, karena parcel ini bisa jadi sangat berguna bagi orang lain yang membutuhkan. Untuk anda yang tinggal di daerah Tangerang dan sekitarnya kini telah hadir Toko Parcel Natal Di Tangerang Orlin Florist Toko Parcel Natal Di Tangerang. Untuk memesan parcel anda bisa menghubungi Toko Parcel Natal Di Tangerang Orlin florist melalui telpon ataupun chat dengan menggunakan aplikasi whatsapp di nomor 081278298898 anda akan langsung terhubung dengan customer service yang akan membantu anda.
Selain itu anda juga bisa pesan parcel secara online di www.orlinflorist.com cukup menggunakan ponsel atau laptop anda. Pilih produk yang anda inginkan, bayar melalui transfer bank, dan pesanan akan segera dikirimkan.
Tinggalkan Balasan
Anda harus masuk untuk berkomentar.